A Critical Discourse Analysis: Social Propaganda in English Joke Memes

Authors

  • Galih Setyo Sasongko STKIP PGRI Ponorogo
  • Dwi Rahmat Rusela Andaninggar

Keywords:

Critical Discourse Analysis, Memes, Propaganda

Abstract

Analisis wacana sebagai studi bahasa berdasarkan pendekatan pragmatik. Meme adalah
satu dari penemuan baru strategi media dengan cara memanfaatkan media elektronik.
Orang – orang di media sosial secara berkelanjutan menggunakan meme sebagai strategi
untuk menyampaikan pesan-pesan khusus. Fenomena ini membuat netizen dan pembaca
cenderung terpengaruh dan terbujuk yang disebut propaganda. Tujuan dari penelitian ini
adalah untuk mendeskripsikan asumsi ideologi di meme English Joke, isi pesan di meme
English Joke, kognisi sosial dan analisis sosial di meme English Joke. Studi ini menggunakan
pendekatan kualitatif dengan menggunakan analisis wacana pisau oleh Teun A. Van Dijk
dan analisis semiotik visual oleh van Leeuwen. Pembuat meme menggunakan perspektif
dari masyarakat dan pemerintah. Meme membawa pradigma dari masyarakat lewat
pemerintah sebagai segmentasi. Pembuat meme memperkenalkan mereka sendiri ke
publik dengan mengiklankan buatan mereka, membuat meme dengan gambar dan teks
yang menarik untuk membawa penonton ke ideologi baru. Dengan akses mempengaruhi
wacana, masyarakat dapat mengambil alih media sosial juga pola pikir netizen.
Kata kunci: Analisis Wacana Kritis; Meme; Propaganda

Published

2021-05-07

Issue

Section

Articles