Konflik Identitas Perempuan dalam Novel Tutur Dedes Doa dan Kutukan Karya Amelia Yunus

The conflict of women's identities in the novel Dedes, Prayers and Curses by Amelia Yunus

Penulis

  • Tamara Qurrotul ‘Aini STKIP PGRI Ponorogo
  • Sutejo Sutejo STKIP PGRI Ponorogo
  • Suci Ayu Latifah STKIP PGRI Ponorogo

DOI:

https://doi.org/10.60155/leksis.v4i2.455

Kata Kunci:

Konflik, Identitas Perempuan, Novel Tutur Dedes Doa dan Kutukan

Abstrak

Konflik identitas perempuan merupakan sebuah situasi di mana perempuan mengalami kebingungan, keraguan, atau ketidak pastian tentang identitas diri mereka sebagai perempuan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana konflik identitas perempuan dalam novel Tutur Dedes Doa dan Kutukan karya Amelia Yunus. Dalam penelitian ini metode yang digunakan adalah kualitatif, dan menggunakan teori konflik Simon Fisher dan Deka Ibrahim dkk. Teknik pengumpulan data yang digunakan sumber tulis dan pustaka, sedangkan analisisi data yang digunakan meliputi, mengklasifikasikan data, menelaah/menganalisis data dan mendeskripsikan data. Objek yang digunakan berupa novel yang berjudul Tutur Dedes Doa dan Kutukan karya Amelia Yunus. Berdasarkan hasil penelitian, ditemukan lima konflik diantaranya perbedaan individu, perbedaan budaya, perbedaan kepentiang, perubahan sosial, dan yang terakhir perubahan politik. Dapat disimpulkan konflik identitas perempuan yang banyak ditemukan adalah konflik identitas perbedaan individu karena dan perubahan politik. 

Unduhan

Diterbitkan

28-10-2024

Cara Mengutip

‘Aini, T. Q., Sutejo, S., & Latifah, S. A. (2024). Konflik Identitas Perempuan dalam Novel Tutur Dedes Doa dan Kutukan Karya Amelia Yunus : The conflict of women’s identities in the novel Dedes, Prayers and Curses by Amelia Yunus. LEKSIS: Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 4(2). https://doi.org/10.60155/leksis.v4i2.455

Terbitan

Bagian

Articles